Find Us On Social Media :

5 Inspirasi Feminin Fashion Style ala Taylor Swift

By Fahrisa Surya, Selasa, 13 Maret 2018 | 17:23 WIB

5 Inspirasi Feminin Fashion Style ala Taylor Swift | pinterest.com

Pelihatkan perutmu dengan cut dress, wedges sandal serta shoulder bag.

Atau kamu bisa kenakan cut dress dengan tamnbahan sheer layer seperti gaya Taylor yang satu ini.

(BACA: Ussy Sulistiawaty dan Buah Hati Kompak Kenakan Busana Denim, yuk Lihat!)

Buat kamu yang tak terlalu suka terlihat feminin, Taylor juga punya gaya yang bisa menginspirasimu loh.

Perpaduan antara t-shirt atau sweater dengan plain skirt serta sneakers bukan ide yang buruk.

Tambahan bandana juga bisa membuatmu telihat cute.

Semoga ulasan Stylo di atas bisa menginspirasi kamu ya! (*)