"Ini melegitimasi, dalam pandangan mereka, kediktatoran dan program senjata nuklir mereka."
(Baca juga: Donald Trump Ingin Putri Kandungnya Diusir dari Gedung Putih?)
Meski dari Partai Demokrat, Senator Warren tetap berharap Tuan Presiden akan berhasil.
"Akan tetapi, ini adalah negosiasi yang sangat rumit."
"Dan yang saya khawatirkan, padahal kita baru saja mengalami kegoyahan dalam tubuh Departemen Luar Negeri."
"Saat ini kita belum memiliki duta besar untuk Korea Selatan."
Ditambah lagi, "Kami belum memiliki asisten sekertaris untuk seluruh wilayah ini (Semenanjung Korea)."
(Baca juga: Donlad Trump dan Kim Jong Un 'Bertemu', Lihat 8 Foto Kehebohan yang Mereka Ciptakan di Olimpiade Musim Dingin 2018)
Jeff Flake, kritikus Trump, juga menekankan kurangnya operasi diplomatik terkait kasus ini ini.
Padahal, komunikasi antara AS dan Korut sangat krusial dan melewati proses yang melelahkan.
(Baca juga: Sering Jadi Debat Rambut Trump Asli Atau Palsu, Video Ini Mengungkapkan yang Sebenarnya)
Kekhawatiran tidak hanya muncul dari kubu Partai Demokrat.