Find Us On Social Media :

Ternyata Aturan Minum 8 Gelas Sehari Tak Berlaku untuk Semua Orang, Begini Penjelasannya

By Hastin Munawaroh, Kamis, 15 Maret 2018 | 15:10 WIB

Awas! Minum Air Terlalu Banyak Bisa Menyebabkan Kematian, Ini Penjelasannya

Orang tua, misalnya.

Mereka umumnya sering tidak cukup minum sehingga tetap harus memperhatikan asupan cairannya.

Sebaliknya, orang yang terlalu banyak minum bisa mengalami keracunan air atau hiponatremia.

Kondisi itu menyebabkan tingkat natrium dalam aliran darah menjadi sangat rendah dan dapat menyebabkan kelesuan, mual, kejang, koma bahkan kematian.

Intinya, asupan air pada tubuh harus disesuaikan dengan kondisi lingkungan dan kegiatan kita.

(*)