Find Us On Social Media :

Bikin Merinding, Doa Babe dalam Sinetron Si Doel Anak Sekolahan Terwujud di Kehidupan Nyata

By Hastin Munawaroh, Kamis, 15 Maret 2018 | 21:02 WIB

Rano Karno

(BACA: Ternyata Karena Orang Ini Hingga Rano Karno Mau Membuat Si Doel The Movie)

Jangan kayak Babe jadi supir, atau lu ntar jadi tukang buah, tukang layangan, calo tanah. Bukan itu yang gue mau, Doel.

Sekali-sekali lu jadi gubernur gitu.

Rupanya, doa Babe yang ingin si Doel jadi gubernur dalam cuplikan video itu terwujud di kehidupan nyata.

Rano Karno (Doel) benar-benar menjabat sebagai gubernur di Banten sejak 12 Agustus 2015.

(BACA: Lakukan Maternity Shoot, Vicky Shu Kenakan Jarik dari Ibu Mertua)

Untuk diketahui, Rano Karno menggantikan Ratu Atut Chosiyah yang dinonaktifkan karena terkait kasus suap.

Kembali Pada Sinetron Si Doel Anak Sekolahan

Sinetron ini terdiri dari 162 episode.

(BACA: Mengintip Penampilan Kompak Sarwendah dengan Sang Buah Hati, Thalia Putri Onsu yang Manis Banget!)

Sejak pertama kali ditayangkan, Si Doel Anak Sekolahan melejit dan jadi paling terkenal di antara acara yang lain.

Bahkan, sinetron itu sempat mengalahkan popularitas produksi-produksi asing yang saat itu mendominasi televisi Indonesia.

Kabarnya, sinetron ini akan dihadirkan kembali dalam sebuah film bertajuk Si Doel The Movie.

(*)