Sontak saja unggahan video pada akun tersebut menuai beragam komentar dari netizen.
"Ya Allah ayu baik banget," ucap @adymoeljady.
"Gagal fokus ke tangannya ayu yg nyelipin uang ke nenek itu.. terharu... sukses terus ayu," ujar @nurmansalleh.
"Aku mah kepo sama obrolan mereka,dari ucapan ayu seperti nya nenek2 itu banyak ngdoain ayuuuuuu," ungkap @momhzann_90.
"Masyaallah @ayutingting92 sopan bangey yah cium tangan orng tua. Itu yg kemarin bikin gosip murahan blangin ayu sombong ahhh masa ia jehong ahh. Sukses slalu buat bunda iqis," kata @tatii933870.
"Kayaknya nenek2 itu ngak belanja emng mau nemuin ayu ..itu waktu salaman nenek2 ditempelin uang sama dikasih kue 2 tuh...aku liat sampai berkali2 .." tulis @mardianaarvan.
Wah gimana nih menurut kamu? (*)