Find Us On Social Media :

Hati-hati! 4 Hal Ini Bisa Menjadi Racun dan Merusak Hubunganmu

By Justina Nur Landhiani, Sabtu, 24 Maret 2018 | 21:05 WIB

Hati-hati! 4 Hal Ini Bisa Menjadi Racun dan Merusak Hubunganmu

Grid.ID - Kalian tentunya ingin memiliki hubungan yang langgeng.

Untuk memiliki hubungan yang awet, membutuhkan usaha untuk menjaganya.

Semua kebiasaan yang terjadi dalam hubunganmu dengan si dia, bisa menjadi sumber kekuatan atau malah menajdi racun yang bisa merusak hubungan kalian.

Dilansir dari laman Popsugar, Grid.ID merangkum beberapa hal yang harus kamu waspadai.

(BACA: Gaya Gempita Duduk di Kantin, Anak Nongkrong Abis! )

Kenapa?

Karena beberapa kebiasaan ini bisa menjadi racun yang bisa membahayakan hubunganmu.

1. Kehilangan sentuhan

Sentuhan adalah akses untuk mengungkapkan perasaan.

Ketika kamu dan pasangan tidak mengandalkan sentuhan dalam artian yang positif, maka secara tidak langsung kamu mengirim pesan bahwa kamu tidak lagi peduli dengan pasanganmu.

2. Menahan emosi

Kebiasaan sering menahan emosi dalam hubungan akan sangat berbahaya.