Find Us On Social Media :

Ohaguro, Tradisi Unik Negeri Sakura Sebagai Tanda Kecantikan Wanita Jepang di Masa Lampau

By Linda Fitria, Senin, 26 Maret 2018 | 20:41 WIB

Ohaguro

Bagaimana mereka melakukannya?

Pertama, masyarakat Jepang akan merendam tambalan besi ke dalam teh atau sake.

Ketika besi teroksidasi, cairan akan berubah warna menjadi hitam.

(BACA : Luncurkan Terobosan Baru, Apple Buat Emoji Penyandang Disabilitas)

Kemudian, cairan ini akan ditambahkan dengan bahan-bahan rempah seperti kayu manis, cengkeh dan adas ke dalamnya.

Ketika cairan ini diminum, maka akan menyebabkan gigi berubah menjadi hitam.

Untuk menjaga gigi tetap hitam, proses ini harus diulangi setiap beberapa hari sekali.

Kebiasaan Ohaguro ini juga telah dipraktikan pada Zaman Edo.

Sejak kapan kebiasaan ini bermula memang tidak diketahui secara pasti.

Namun, tradisi Ohaguro ini menjadi sangat populer untuk beberapa waktu pada masa Heian (dari abad 8-12).

Selama periode ini, para aristokrat, terutama anggota perempuaanya berlatih terus menerus untuk menjadikan gigi mereka berwarna hitam.

(BACA : Kelelahan Usai Perjalanan Jauh? Atasi dengan 5 Bahan Alami Ini yuk!)