Memar biasanya memang terjadi saat tubuh kita mengalami benturan dengan benda keras.
Tapi, ternyata memar juga bisa disebabkan oleh kurangnya asupan sayur.
Memar terjadi karena terdapat masalah pada sistem peredaran kita.
Perbanyak konsumsi sayuran yang mengandung vitamin C seperti cabai, kale, brokoli, dan tomat.
(BACA: HIV, Kenali Gejalanya Lebih Jauh, Ada yang Mirip Masuk Angin nih!)
2. Rasanya capek terus
Seharian nggak beraktivitas berat dan badan kamu lelah luar biasa?
Bisa jadi ini tanda-tanda kamu kekurangan asupan sayuran.
Rasa lelah yang berlebihan adalah sebagian tanda dari anemia.
Coba deh banyak makan sayuran dengan kadar vitamin B yang tinggi seperti kacang merah dan asparagus.
3. Pilek nggak sembuh-sembuh
Pernah mengalami pilek selama lebih dari 2 minggu?