Find Us On Social Media :

Belajar Nyanyi Secara Otodidak, Rizky Febian Lebih Pilih Tutor via YouTube dan Tak Mau Diajari Sule Maupun Lina: Gue Adalah Tipikal Orang yang Malu di Depan Orang Tua

By Nesiana Yuko Argina, Selasa, 14 Januari 2020 | 09:40 WIB

Belajar Nyanyi Secara Otodidak, Rizky Febian Lebih Pilih Tutor via YouTube dan Tak Mau Diajari Sule Maupun Lina: Gue Adalah Tipikal Orang yang Malu di Depan Orang Tua

"Nah kalau untuk instrumen, ketika bokap gue nyinden atau mainin alat musik tradisional segala macem gitu, gue perhatikan dari situ," jelasnya.

"Sampai sekarang, detik ini pun, bokap tetep yang gimana caranya ngasih tahu ilmu atau pendidikan tentang musik tradisional," sambungnya.

Baca Juga: Lebam di Tubuh Jenazah Lina Timbulkan Kecurigaan Hingga Buat Rizky Febian Lapor Polisi, Ahli Forensik Sebut Ada 2 Kemungkinan Penyebabnya

"Bahkan alat-alat musik tradisional selalu ada di rumah sampai sekarang," tandasnya.

Rupanya Rizky juga selalu mengamati kedua orang tuanya itu saat mereka bernyanyi loh.

"Dari dulu kalau bokap nyokap kumpul terus nyanyi, nyinden atau nyanyi lagu pop yang dia suka, gue hanya bisa mengamati dari jauh," kenangnya.

Baca Juga: Posting Video di Youtube Pribadinya Berjudul Do'a Aa Buat Mama, Rizky Febian: Semua Sayang Sama Mama

"Kata gue cuma, 'Oh gitu kalau nyanyi tuh'. Tapi di belakang itu, gue belajar. Tentunya dengan musik yang gue suka," sambungnya.

"Tapi terlepas dari itu semua, gue tuh pengin bikin surprise buat orang tua. Gue pengin bikin orang tua berfikir kalau, 'Oh Iky bisa kayak gini (nyanyi)," lanjutnya.

"Makanya di belakang itu gue belajar belajar belajar, gak banyak keluar rumah. Itu setelah gue pindah ke Jakarta pun masih seperti itu," pungkasnya.

(*)