Selain itu, tampilannya terlihat semakin modis dengan menggunakan sepatu sport.
Namun pada saat syuting di stasiun, Nia terlihat kepanasan.
Jessica Iskandar sebagai rekan host-nya menanyakan seputar pertama kalinya dia naik KRL.
Akan tetapi, Nia menyebut bila dirinya pernah menaiki transportasi kereta.
“Jadi aku dulu pernah masih kecil (naik kereta). Emang enggak kepanasan kalian? Kalau mereka yang ngomong enggak masalah. Kalau aku yang ngomong masalah. Saya pernah," ucap Nia Ramadhani.
(*)