Find Us On Social Media :

Selain Lukisan Mona Lisa, Inilah 4 Benda Paling Mahal di Dunia yang Pernah Dicuri, Ada yang Tak Pernah Ditemukan

By Violina Angeline, Minggu, 1 April 2018 | 00:27 WIB

Siapa sangka, Mona Lisa pernah dicuri loh! | Reader's Digest

3. 7 Telur Faberge

House of Faberge telah menciptakan 50 telur berlapis permata untuk keluarga kerajaan Rusia.

Telur ini diciptakan dari tahun 1885 hingga revolusi pada tahun 1917.

Mereka dinyatakan hilang selama revolusi Bolshevik, kecuali tujuh telur yang sekarang dipajang di museum.

Benda ini dihargai lebih dari 1 juta dolar.

4. The Saliera

Saliera adalah sebuah patung emas 10 inci yang dibuat oleh seniman bernama Benvenuto Cellini pada abad ke 16.

(BACA: Inilah Misteri di Balik Senyum Lukisan Mona Lisa yang Begitu Melegenda, Ternyata Banyak Salah Tebak)

Patung ini ditujukan untuk Raja Francis I dari Prancis.

Selain indah, patung ini juga sangat praktis.

Ia dibuat untuk menyimpan garam dan lada.

Patung emas yang bernilai sekitar 57 juta dolar ini dicuri dari sebuah museum di Wina pada tahun 2003.

Pencuri itu mampu menyimpan The Saliera dalam kepemilikannya selama beberapa tahun, sebelum akhirnya ditangkap polisi. (*)