Find Us On Social Media :

Mengungkap Sejarah April Mop, Sudah Buat Lelucon Apa Hari Ini?

By Violina Angeline, Minggu, 1 April 2018 | 19:07 WIB

Selamat Hari April Mop! | tribunnews

Gowk sendiri adalah kata untuk menggantikan burung cuckoo yang menjadi simbol untuk orang-orang bodoh.

Pada hari berikutnya akan diikuti oleh Tailie Day yang melibatkan pranks.

Pranks dimainkan dengan melakukan lelucon kepada orang lain, seperti memasang tanda palsu atau tanda 'kick me' pada mereka.

(BACA: Mengintip Sejarah Earth Hour dan Manfaat Pemadaman Lampu Selama Satu Jam untuk Bumi, Ini Aksiku Mana Aksimu?)

Di zaman modern, orang-orang mulai berusaha keras untuk membuat kebohongan yang rumit pada perayaan April Mop ini.

Surat kabar, radio, stasiun TV hingga situs web telah berpartisipasi dalam tradisi ini.

Pada tahun 1957, sebuah kantor berita yang berbasis di Inggris melaporkan bahwa petani Swiss menunjukkan sebuah rekaman orang-orang yang sedang memanen mi dari pepohonan.

Banyak orang yang tertipu melihat rekaman ini.

Kalau kamu, sudah membuat lelucon apa hari ini? (*)