Find Us On Social Media :

Rekomendasi Produk Maskara untuk Tampilan Bulu Mata Panjang dan Tebal

By Ristiani Theresa, Senin, 20 Januari 2020 | 16:35 WIB

Melihat beberapa produk maskara yang dipercaya dapat membuat tampilan bulu mata lebih tebal dan panjang

Selanjutnya ada maskara dari brand Maybelline yang ampuh membuat bulu mata makin tebal!

Seperti yang diketahui, produk Maybelline Volum'Express Turbo Boost ini memiliki bentuk sikat Volume Maximizer.

Bentuk sikat tersebut dipercaya dapat menebalkan bulu mata hingga 5 kali lebih tebal dalam satu kali ulasan.

Tertarik mencobanya?

Baca Juga: Bulu Mata Rontok Karena Tak Hapus Makeup, Wanita 32 Tahun Temukan Tungau Hidup di Sana

3. Silky Girl Eye Opener Waterproof Mascara

Produk maskara dari brand Silky Girl ini memiliki sikat silikon berukuran kecil membuat pengaplikasian bulu mata di bagian bawah mata menjadi lebih mudah.

Formulanya yang tahan air membuat maskara tahan lama alias tidak mudah luntur.

SilkyGirl Eye Opener Waterproof Mascara juga diklaim dapat membuat bulu mata terlihat lebih panjang dan lebih lebat. (*)

Baca Juga: Sempat Viral Extension Bulu Hidung di Media Sosial, Kini Muncul Tren Baru Bulu Mata Keriting, Mau Coba?