Find Us On Social Media :

Berlapis Emas 24 Karat, Patung Oscar Ternyata Hanya Laku Dijual Seharga Rp 14 Ribu!

By Mia Della Vita, Minggu, 9 Februari 2020 | 11:23 WIB

Berlapis emas 24 karat, patung Oscar ternyata hanya dapat dijual seharga Rp 13 ribu

Tetapi setelah membelinya, ia kembalikan piala-piala tersebut ke penyelenggara Academy Awards.

Baca Juga: Oscar Salah Sebut Pemenang, Aduh La La Land Udah Naik ke Panggung Ternyata yang Menang Moonlight

Asal Nama Oscar

Oscar sendiri bukanlah nama asli dari piala ini.

Academy Awards of Merit adalah nama sesungguhnya dari piala Oscar.

Tidak diketahui secara pasti dari mana asal muasal nama Oscar.

Baca Juga: Oscar 2017: Pasangan Terbaik Di Oscar 2017

Tapi ada sebuah cerita yang menyebutkan nama Oscar merupakan pemberian dari Presiden Academy, Bette Davis.

Dalam biografinya, ia menamakan Oscar untuk mengingat nama suami pertamanya yang merupakan leader sebuah band, Harmon Oscar Nelson.

Versi cerita lain mengatakan nama tersebut berasal dari Executive Secretary Academy, Margaret Herric.

Baca Juga: Oscar 2017, Ini Film Jagoan Nycta Gina dan Suami

Mengutip Entertainment Weekly, Margaret Herrick mengatakan patung itu mirip dengan perawakan pamannya yang juga bernama Oscar.

Meski tidak jelas siapa yang pertama kali memberi nama Oscar, namun hingga kini, nama itu juga sudah identik dengan ajang penghargaan film bergengsi ini.

(*)