Zefania tampak mengenakan gaun berwarna putih serta bandana di rambutnya.
Anak Karen itu jugatampak diselimuti dengan sebuah kain berwarna putih.
Karen mengungkapkan kesedihannya dalam keterangan foto.
Karen mengatakan jika sang anak sudah tidur dengan enak sekarang.
Ia juga mengatakan jika sang anak nanti akan menjemputnya.
"My sleeping beauty, tidur enak anakku, nanti jemput mami pulang ya anakku, my little Angel, Tuhan Yesus sayang ade," tulis Kareen.
Kareen juga berterima kasih kepada Tuhan karena sudah mengahdirkan Zefania di dalam hidupnya selama 6,5 tahun.
"Mami cinta Zefania, terima kasih Tuhan Yesus 6,5 tahun sudah menganugerahkan Zefi dalam hidup mami," lanjut Karen.
Bahkan, Kareen mengatakan jika hatinya hancur melihat sang anak meninggal dengan cara yang seperti itu.