Pegangan Tita dengan 2 siswa yang hanyut tersebut pun terlepas dan mereka semua hanyut dibawa derasnya aliran sungai yang kala itu memang kejadiannya selepas hujan.
Setelah 10 meter diombang ambing derasnya aliran sungai, Tita pun akhirnya selamat setelah tersangkut pada sebuah batu dan berteriak minta tolong ke warga.
"Tenggelam semua," tutur Tita.
"Aku tersangkut di batu, tapi yang ku tolong itu nggak tau. Udah hanyut."
"(Aku) nangis minta tolong trus ditolongin warga pakai tali," terang Tita.
(*)