Laporan Wartawan Grid.ID, Dwi Ayu Lestari
Grid.ID - Kamu pasti sudah tak asing lagi dengan sosok Jennifer Bachdim.
Istri pesepakbola, Irvan Bachdim ini memang memiliki pesona yang luar biasa.
Tak hanya cantik dan seksi, Jennifer Bachdim juga banyak menginspirasi para wanita.
(BACA: Contek Gaya Kasual Olla Ramlan Bersama Blazer Kekinian)
Yup, Jennifer Bachim menyebarkan inspirasi mengenai fashion dan kegiatan olahraganya melalui Blog, Youtube, dan Instagram.
Sebagai wanita yang gemar berolahraga, Jennifer Bachdim seringkali menjadi brand ambassador produk sport.
Dalam sebuah gaya OOTD yang di arahkan oleh fashion stylist, Iwan Latiff.
(BACA: Yuk Intip Penampilan Chic Style ala Luna Maya)
Gaya Jennifer Bachdim tampak seksi dan sporty.
Perpaduan crop sleeveless top bersama light denim memamerkan sedikit perut ratanya.
(BACA: Tak Hanya Anggun, Prilly Latuconsina Berhasil Tampil Seksi dan Imut dalam Semalam)