Find Us On Social Media :

Berubah Menjadi Wanita Tulen, Evelin Nada Anjani Masih Kurang Puas Lantaran Suaranya Masih Terdengar Berat: Aku Sempat Mikir Operasi Pita Suara

By None, Rabu, 4 Maret 2020 | 19:15 WIB

Evelin Nada Anjani saat ditemui Grid.ID usai mengisi acara di kawasan Tendean, Jakarta Selatan, Jumat (9/8/2019).

Grid.ID - Sebelum menikah dengan komedian Aming, Evelin Nada Anjani perlahan mulai merubah penampilannya.

Seperti diketahui, saat pertama kali bertemu dengan Aming, penampilan Evelin Nada Anjani masih seperti sosok laki-laki.

Baca Juga: Hubungan Evelin Nada Anjani dan Roy Kiyoshi Sempat Disebut Settingan, Ahli Tarot Mama Ella: Rasa Itu Memang Ada tapi Mama Nggak Bilang Panjang Ya

Kini, setelah bercerai dari Aming dan sudah mulai nyaman dengan penampilannya sekarang, Evelin Nada Anjani sempat berkeinginan untuk menyempurnakan suaranya.

"Suara sih. Aku sempat mikir apa aku operasi pita suara saja ya.

"Cuma banyak yang ngomong, bahaya," buka Evelin saat ditemui Grid.ID di kawasan Tendean pada Selasa (20/8/2018).

Baca Juga: Meski Dukung Evelin Nada Anjani dan Roy Kiyoshi Menikah, Aming: Saya Mah Jujur, Rasa Itu Masih Ada