Find Us On Social Media :

Ibu Lucinta Luna Meninggal, Netizen Malah Perhatikan Rumahnya 'Kasihan'

By Siti Umaiya, Sabtu, 14 April 2018 | 18:57 WIB

Lucinta Luna saat datang ke makam ibunya seraya menangis histeris di TPU Grogol Kemanggisan, Jakarta Barat, Jumat (13/4/2018). | Rangga Gani/Grid.ID

Grid.ID - Sebuah kabar duka baru saja datang dari keluarga Lucinta Luna.

Ibunda penyanyi dangdut tersebut meninggal dunia pada hari Kamis (14/4/2018) kemarin siang.

Sebagai seorang anak, hati Lucinta Luna pasti sangat hancur.

Raut mukanya pun terlihat begitu sedih karena ditinggal sang ibunda untuk selama-lamanya.

Seperti diketahui, Lucinta Luna sendiri menjadi ramai diperbincangkan warganet karena kabar miring yang menimpanya.

Baca Juga: Tanpa Ayu Ting Ting, Acara Yang Juga Dibintangi Ivan Gunawan Ini Dibilang Kurang Seru

Dirinya dianggap telah melakukan operasi transgender.

Tak sedikit pihak yang ingin membuktikan hal tersebut pada publik.

Kendati demikian, Lucinta Luna bersikeras menepis kabar miring tersebut.

Sebelum meninggal dunia, ibunda Lucinta Luna sempat mendapatkan perawatan di rumah sakit.

Menurut kabar yang beredar, ibu Lucinta Luna memang sudah menderita penyakit sejak lama.

Baca Juga: Kronologi Hilangnya Kamera Dea Annisa Saat Dikirim Melalui Jasa Pengiriman Barang