Find Us On Social Media :

JPEG XS, Format Baru Untuk Streaming Video

By Linda Rahmadanti, Minggu, 15 April 2018 | 16:41 WIB

JPEG XS dirilis khusus untuk streaming video dan VR yang akan membantu kamu mengunduh gambar digital.

(Makin Keren, Google Image Tambahkan Caption Informatif di Pencarian Gambar)

Semua kompresi akan lebih sederhana dan lebih cepat dibandingkan dengan format JPEG. 

Tidak hanya dimanfaatkan dalam video VR, ke depannya format JPEG XS akan digunakan dalam aplikasi profesional seperti pengeditan film, pencitraan ruang dan kamera kelas profesional. 

Untuk bisa menggunakan JPEG XS, kamu harus memiliki perangkat versi baru ya. 

Dalam segi perangkat lunak, kamu hanya perlu memperbarui aplikasinya. 

Format JPEG XS juga akan dikembangkan pada ponsel pintar untuk meningkatkan kemampuan VR dan AR terutama dengan dukungan koneksi 5G di masa depan. (*)