5. Kopi Papua
Kopi Papua cederung memiliki aroma seperti bunga dengan rasa asam yang sedang.
Hal ini karena daerah Papua memang cocok ditanami kopi arabika karena datarannya yang cenderung tinggi.
Semakin tinggi tanaman yang digunakan untuk menanam kopi, akan semakin baik hasil kopi arabikanya
Baca Juga: Jangan Dibuang, Simak 5 Cara Memanfaatkan Ampas Kopi untuk Membersihkan Rumah
Kopi Sumatera diklaim paling memiliki keseimbangan karakter, selain dari rasa kopinya yang kuat.
Karakteristik kopi Sumatera dianggap paling pas untuk campuran gula, susu, tanpa menghilngkan rasa dan aroma kopi.
(*)