Laporan Wartawan Grid.ID, Devi Agustiana
Grid.ID – Telur merupakan makanan kaya protein dan ekonomis.
Telur yang terlihat sederhana tersebut ternyata memiliki manfaat kesehatan yang mengesankan.
Baik putih telur atau kuning telur memiliki nutrisi penting, seperti protein, vitamin, dan mineral.
Kuning telur mengandung kolesterol, asam lemak, dan vitamin yang larut dalam lemak.
Telur juga merupakan bahan penting dan serbaguna dalam olahan makanan dan minuman.
Baik diolah untuk menu sarapan hingga campuran kue, telur dianggap sebagai bahan pokok dalam konsumsi sehari-hari.
Telur bisa disimpan 3 sampai 5 minggu di dalam lemari es.
Namun pernahkah kamu berpikir, apakah telur juga bisa membeku?
Telur seperti apa pula yang aman untuk dibekukan?
Baca Juga: Kuasa Hukum Beberkan Kondisi Vanessa Angel dan Suaminya Saat Diperiksa oleh Polisi