Selain itu, bagian kuning pada telur mengandung biotin, yang dapat mempercepat proses pertumbuhan rambut, termasuk juga rambut pada alis.
caranya, kalian tinggal kocok telur hingga merata dan mengoleskanya pada alis.
Diamkan selama 20 menit, setelah itu segera bilas dengan menggunakan air hangat.
3. Minyak Kelapa
Minyak Kelapa berfungsi sebagai kondisioner alami dan membantu proses pertumbuhan kembali rambut.
Bahan yang satu ini memnag dikenal mengandung protein tinggi, yang dapat merangsang pertumbuhan rambut.
Selain itu, minyak kelapa juga dapat melindungi rambut dari hal-hal yang dapat membuat rambut rusak.
Caranya, Oleskan minyak kelapa pada alis sebelum tidur, biarkan semalaman, lalu bilas keesokan harinya .
4. Lidah Buaya
Aloe Vera memiliki sifat melembabkan dan mengandung enzim yang menyuburkan folikel rambut sehingga membuat alis lebih tebal.