Find Us On Social Media :

Orang Tua Harus Tahu! Siapkan 10 Makanan Ini untuk Meningkatkan Kekebalan Tubuh Anak

By Devi Agustiana, Selasa, 24 Maret 2020 | 15:51 WIB

Alpukat - Orang Tua Harus Tahu! Siapkan 10 Makanan Ini untuk Meningkatkan Kekebalan Tubuh Anak

Paprika merah juga kaya vitamin C.

Bahkan, ia memiliki lebih banyak vitamin C daripada jeruk.

Paprika merah juga bisa menambahkan warna ekstra untuk membuat makanan lebih menarik bagi anak-anak.

Baca Juga: Galih Ginanjar Dituntut 3,5 Tahun Penjara, Barbie Kumalasari Buka Suara

2. Buah-buahan sitrus

Buah ini jelas kaya akan vitamin C yang sangat penting yang membantu produksi sel darah putih yang membantu melawan infeksi.

Dianjurkan untuk memastikan bahwa anak-anak setidaknya mengonsumsi buah jeruk daripada memberi mereka vitamin dosis besar dalam bentuk suplemen.

3. Buah beri

Buah beri menggantikan asupan antioksidan penting untuk anak.

Baca Juga: Perdana Jadi Sutradara, Film Bucin Justru Ditunda Penayangannya, Chandra Liow: Berat Sekali Tapi untuk Indonesia

Buah ini mencegah radikal bebas yang menyebabkan kerusakan sel.

4. Sumber protein tanpa lemak