Find Us On Social Media :

Selalu Tampil Necis dan Parlente, Selain Sebagai Simbol Perjuangan, Ada Alasan Khusus Ini Mengapa Bung Karno Pakai Peci Selalu Miring

By Muflika Nur Fuaddah, Sabtu, 28 Maret 2020 | 10:39 WIB

Ternyata bukan tanpa alasan Sukarno mengenakan pecinya agak miring.

Grid.ID - Bulan Juni merupakan bulan kelahiran Presiden Pertama Indonesia Sukarno atau Bung Karno.

Sang Proklamator tersebut lahir pada 6 Juni 1901.

Sukarno dilahirkan di sebuah rumah sederhana yang ada di Surabaya.

Awalnya, banyak yang mengira Sukarno merupakan tokoh kelahiran Blitar.

Belakangan fakta itu terbantahkan oleh sejumlah data lain, yang menyatakan Putra Sang Fajar memang lahir di Surabaya.

Baca Juga: Perdana Menteri Inggris Boris Johnson Positif Covid-19, Ternyata Saudara Ipar yang Tengah Hamil pun Terinfeksi, Ini 8 Hal Seputar Wanita Hamil dan Virus Corona

Saat remaja Sukarno merupakan seorang yang sangat kritis.

Terlebih, saat memasuki usia remaja, Sukarno juga mendapatkan bimbingan langsung dari tokoh bangsa lainnya, yaitu HOS Cokroaminoto.

Itu terjadi ketika Sukarno tinggal di rumah Cokroaminoto sebagai anak kos.

Halaman selanjutnya...