Find Us On Social Media :

7 Drama Korea Ini Ternyata Hasil Produksi Ulang Drama Barat Lho!

By Novita Nesti Saputri, Selasa, 24 April 2018 | 10:39 WIB

7 Drama Korea Ini Ternyata Produksi Ulang Drama Barat Lho!

3. Entourage

Entourage adalah drama Amerika yang ditayangkan stasiun HBO tahun 2004 sampai 2011.

tvN juga membuat ulang drama ini menjadi versi drama Korea dengan 16 episode yang tayang tahun 2016.

Pemeran drama ini di antaranya adalah Seo Kang Joon, Lee Kwang Soo, Ahn So Hee, Amber f(x), dan masih banyak lagi.

Namun drama ini tidak mendapatkan rating yang cukup baik.

4. Suits

Kali ini giliran KBS2 yang memproduksi ulang drama Amerika menjadi drama Korea.

Suits versi Amerika tayang tahun 2011 dengan 7 musin di cable network USA.

Saat ini, drama Suits versi Korea masih dalam proses penggarapan yang dijadwalkan rilis perdana pada 25 April 2018.

Beberapa aktor yang memerankannya adalah Jang Dong Gun, Park Hyung Sik, Jun Hee Kyung, Chae Jung An, dan masih banyak lagi.