Find Us On Social Media :

5 Inspirasi Gaya Rambut yang Membuat Tampilan Wajah Lebih Muda 10 Tahun, Kayak Apa?

By Rini Listiawati, Selasa, 24 April 2018 | 16:13 WIB

Deretan gaya rambut yang buat tampilan lebih muda

Inspirasi 2

Potongan gaya rambut pendek bisa menjadi pilihan yang seperti anak muda.

Tambahan potongan poni yang pendek akan selalu membuat tampilan wajah tidak menjadi terlihat tua.

Inspirasi 3

Tampilan rambut yang terlihat tipis akan membuat kamu terlihat lebih tua.

Kamu dapat mencari solusinya dengan membuat styling rambut bervolume.

Rambut yang bervolume dapat membuat wajah lebih frresh dan muda.

( BACA JUGA :Sidang Narkoba Perdana, Tio Pakusadewo Sakit, Begini Keadaannya!)

Inspirasi 4

Tampilan rambut yang terlihat berkilau atau shiny juga akan membuat tampilan kamu lebih muda karena memiliki tekstur rambut yang lebih sehat.

Agar tampilan rambut tetap shiny kamu dapat menggunakan beberapa produk vitamin atau serum untuk rambut.

Inspirasi 5 

Kamu dapat mengaplikasikan model rambut dengan teknik coloring highlight yang akan menjadikan tampilan lebih kece.

( BACA JUGA :Bulan Madu ke Amerika, Syahnaz dan Jeje Pakai Baju Couple-an, Kompak Banget!)

Pastikan kamu merubah gaya tatanan rambut yang sedikit curly atau balayage.

Karena tampilan rambut yang lurus membuat tampilan kamu terlihat tua. (*)