Find Us On Social Media :

Bosan Kurus? yuk, Ikuti 7 Tips Gemukkan Badan Secara Alami

By Nindya Galuh Aprillia, Rabu, 25 April 2018 | 14:00 WIB

Cara gemukkan badan secara alami

Laporan Wartawan Grid.ID, Nindya Galuh A.

Grid.ID - Tidak semua orang mendambakan tubuh kurus.

Beberapa wanita berharap punya tubuh yang lebih berisi dan ideal.

Tubuh kurus juga sama berbahayanya dengan tubuh gemuk.

Jika dilakukan sembarangan, usaha menggemukkan badan justru bisa jadi penyakit buat tubuh kita, loh.

( BACA JUGA: Heboh Minuman Es Kepal, Pria Ini Justru Masuk Rumah Sakit Setelah Mengonsumsinya )

Perlu diingat juga, menentukan berat badan ideal juga harus sesuai dengan indeks massa tubuh.

Lalu, gimana ya cara menggemukkan badan yang tepat dan sehat?

Grid.ID akan bagikan beberapa tips alami untuk menaikkan berat badan kamu.

1. Konsumsi makanan bergizi

( BACA JUGA: Foto Bareng Krisdayanti, Kacamata yang Dipakai Syahrini Menarik Perhatian! )

Cara pertama menggemukkan badan tentu saja dengan mengonsumsi makanan bergizi.