Find Us On Social Media :

Dari Cleopatra Hingga Malala Yoisafzai, Inila 4 Perempuan Paling Inspiratif di Sepanjang Sejarah Dunia

By Septiyanti Dwi Cahyani, Kamis, 26 April 2018 | 21:10 WIB

4 Wanita paling inspiratif di sepanjang sejarah dunia

(BACA:Jadi Pendiri Sokola Rimba, Butet Manurung Raih Penghargaan The Most Outstanding Women dari Jakarta Globe)

Tindakan ini kemudian menjadikan Rosa Parks sebagai pionir gerakan persamaan hak dan mengubah jalannya sejarah.

3. Ratu Elizabeth 1

Di sepanjang sejarah Inggris, Ratu Elizabeth dianggap sebagai salah satu pemimpin paling terkemuka.

45 tahun masa kepemimpinannya merupakan masa kemakmuran ekonomi, berkembangnya kesusastraan dan munculnya Inggris sebagai armada laut nomor satu di atas samudera.

(BACA:Gadis Berusia 14 Tahun Ini Lakukan Penggalangan Dana Untuk 1000 Gadis Berkulit Hitam Agar Bisa Menonton Film A Wrinkle In Time)

Banyak masalah yang sempat menghalangi ratu belia ini.

Mulai dari peperangan melawan Perancis, bersitegang dengan Skotlandia dan Spanyol, kondisi moneter pemerintah dan adanya perpecahan agama yang bergantung di atas kepala Inggris.

Elizabeth menangani masalah politik luar negeri dengan cermat, luwes dan sangat visioner.

Pada awal 1560, Elizabeth berhasil merampungkan 'Perjanjian Edinburgh' yang menjadi tonggak perdamaian Inggris dengan Skotlandia.

(BACA:Melalui Sepeda, Mantan Guru Ini Bagi Kebahagiaan untuk Anak-anak SD di South Carolina, Simak Kisah Inspirasinya di Sini yuk)

Bertahun-tahun, Ratu Elizabeth secara tekun membangun Angkatan Laut Inggris yang mampu bersaing dengan armada laut Spanyol.