2. Gampang sesak napas
Udara malam mengandung oksigen yang lebih sedikit dibanding pagi atau sore.
Nah, berolahraga ketika kadar oksigen lingkungan sedang minim membuat kita jadi lebih gampang lelah dan kecapekan.
Pasalnya, kegiatan berolahraga membutuhkan banyak oksigen agar pernapasan dan aliran darah ke jantung menjadi lancar.
Kekurangan oksigen saat berolahraga ini bisa memicu sesak napas setelahnya.
3. Sulit tidur
Berolahraga terlalu dekat dengan waktu tidur membuat kita jadi sulit tidur.
Sebetulnya hal ini bisa diatasi dengan tidak memaksakan olahraga terlalu berat.
Jadikan kegiatan berlatih kebugaran di malam hari ini menjadi olahraga yang santai dan menyenangkan.
(BACA JUGA: Dikenal Sebagai Kasus Langka, Kenali Gejala Kehamilan Ektopik, Ibu Hamil Wajib Tahu nih
Jadi, olahraga malam hari sama sekali tidak boleh?
Olahraga malam hari sebetulnya tidak dilarang.