Find Us On Social Media :

Jumlah Kasus Covid-19 Terus Bertambah, Ini Kebijakan-kebijakan Baru yang Harus Dihadapi Warga Jakarta dan Sekitarnya, Salah Satunya KRL Berhenti Beroperasi

By Mentari DP, Jumat, 17 April 2020 | 19:31 WIB

Ilustrasi KRL.

Grid.ID- Ada 5.923 kasus virus corona di Indonesia per Jumat (17/4/2020) sore.

Dari jumlah tersebut hampir lebih dari 3.500 berada di Jabodetabek.

Padahal sudah ada sejumlah kebijakan yang dilakukan pemerintah daerah.

Misalnya Pemerintah Provinsi DKI Jakarta sudah melakukan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) dan beberapa kebijakan lainnya.

Baca Juga: Ketika Fatmawati Tak Pernah Jenguk Bung Karno Hingga Akhir Hayatnya, Guruh: ’Setiap Kali Aku dan Kakak-Kakakku Pergi Menengok Bapak, Ibu Tak Pernah Ikut Serta’

Namun sepertinya tak membantu banyak.

Nah, melihat hal ini ada beberapa himbauan baru dari Pemprov DKI Jakarta.

Apa saja?

Pertama, menghentikan operasional KRL.

Dilansir dari kompas.com pada Jumat (17/4/2020), Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil bahkan mengatakan, rencananya pengentian operasi KRL akan mulai diterapkan besok, Sabtu (18/4/2020).

Halaman selanjutnya…