"Ya aku sih nggak normal aja sakitnya," tambahnya.
Kendati demikian, Rahma mengaku rasa sakit yang dirasakannya tersebut justru menghilang kala dirinya memutuskan untuk kembali ke Indonesia.
Baca Juga: 10 Tahun Menjanda, Rahma Azhari Mengaku Tak Kejar Target untuk Nikah Lagi
"(Balik ke Indonesia) sembuh, ya sakit juga sih sedikit tapi ilang kok," tuturnya.
Rahma juga tak tahu pasti apakah dirinya terkena santet gara-gara ada seseorang yang merasa iri dengan keseksiannya.
Kalau pun benar, Rahma sendiri mengaku tak tahu identitas sosok tersebut.
"Aku nggak tahu (siapa yang nyantet) mungkin jin," jawabnya sambil tertawa.
(*)