"Semua ini karena kamu punya uang dan ketenaran. Bersikaplah yang ramah. Kamu tidak seharusnya bersikap seperti ini," kata pemilik akun @pratyush1773.
Baca Juga: Sudah Bahagia Setelah Cerai, Goo Hye Sun Ungkap Perasaannya Kini pada Sang Mantan Suami yang Terasing: Aku Kasihan Pada Orang Itu"Betapa sombongnya dia," imbuh pengguna akun @ruchixbaid."Dia jadi terkenal setelah melakukan hal yang overacting seperti ini," kata netizen berakun @tyagi7442.Untungnya, tidak semua warganet mengolok-oloknya.
Baca Juga: Heboh Fenomena Ribuan Cacing Menggelikan Muncul di Pasar Gede Solo, Mbah Mijan Ungkap Terawangannya: Nanti Akan Semakin Banyak di Berbagai Daerah!Ada juga beberapa netizen yang membela Kareena Kapoor."Bagi orang-orang yang mengkritik Kareena karena sikapnya terhadap stafnya, tolong perhatikan bagaimana sikapmu dengan pembantu," kata netizen berakun @sowjanyainapanuri."Dia tidak marah. Dia mengatakannya dengan manis. Berhentilah menghakimi," ujar fans berakun @aa_too_zz. (*)