Baca Juga: Basah Bercucuran Keringat Usai Olahraga, Cita Citata Justru Digoda Habis-habisan Oleh Netizen!
1. Kaleng
Kaleng susu, kaleng soda, atau kaleng apapun bisa kamu gunakan loh!
Caranya, cukup bersihkan kaleng tersebut.
Kemudian isi dengan pasir, dan tutup sisi terbukanya.
Voila! Kamu bisa gunakan kaleng itu jadi pengganti dumbell.
2. Kantong
Selain kaleng, kamu bisa juga loh menggunakan kantong bekas.
Caranya hampir sama.
Cukup masukkan pasir atau kerikil kecil ke dalamnya.
Kamu bisa menggunakan kantong ini untuk latihan angkat beban.