"Bahagia sekaligus sedih, Ramadhan tahun ini kita sedang dalam situasi pandemi Corona," katanya.
Baca Juga: Kepergok Karaoke Bareng Yuli Asiska KDI, Teddy Pardiyana Ungkap Hubungannya dengan sang Pedangdut
Meskipun demikian, Annisa Pohan tetap mengambil hikmah dan sisi positif dari kejadian ini.
"Tapi tetap semangat dong ya dalam menyambut bulan suci, malah kita semakin banyak waktu di rumah untuk beribadah," ungkapnya.
Sebab dengan adanya pandmi ini masyarakat muslim justru dapat beribadah dengan fokus.
"Dengan adanya pandemi Corona semakin menyadarkan kita selalu berusaha memperbaiki ibadah kita supaya semakin baik lagi," pungkasya.
(*)