Rafathar kegirangan sembari menggerak-gerakkan kepalanya ke kanan dan kekiri. Dia sibuk menyantap es buah di hadapannya. "Enak?" tanya Nagita Slavina.
Baca Juga: Marshanda: Sesudah Zefania Meninggal, Pihak Karen Pooroe Mencoba Membangun Opini Publik Lagi! Rafathar dengan gesit menyambung pertanyaan ibunya. "Enak," sahut Rafathar sembari menyuap es buah.
(*)