Find Us On Social Media :

Ramadhan 2020 : Kenapa Bulan Suci Ramadhan Menjadi Waktu Tepat untuk Observasi Diri dan Menjalin Kedekatan?

By Silmi, Minggu, 26 April 2020 | 15:00 WIB

Ilustrasi berdoa

Baca Juga: Yuk Intip 10 Tips Hempaskan Bau Mulut Selama Puasa Ramadhan 2020, Dijamin Kamu Jadi Makin Percaya Diri

Selama bulan suci ini pula, umat muslim juga menghindari perbuatan-perbuatan seperti menggosip, berbohong, dan berkelahi.

Umat muslim akan lebih fokus mengobservasi diri ketika meninggalkan perbuatan-perbuatan tersebut.

Berpuasa adalah kewajiban bagi semua muslim, namun ada toleransi untuk beberapa keadaan.

Baca Juga: Puasa Ramadhan 2020 di Tengah Pandemi Corona, Feni Rose Pamer Foto Saat Mengenakan Hijab: Tahun Ini Memang Lebih Berbeda..

Keadaan yang dimaksud seperti sakit, hamil, bepergian, lansia, atau menstruasi.

Bulan Ramadhan pun menjadi bulan untuk mendekatkan diri pada sesama muslim.

Selama bulan Ramadhan, para muslim bisa berkumpul untuk bersilaturahmi dengan menjalankan ibadah tarawih bersama.

Baca Juga: Takut Puasa Ramadhan 2020 karena Imunitas Tubuh akan Menurun Selama Pandemi Corona? Ternyata Kamu Salah Besar, Begini Penjelasan Ahli

Atau menjalankan kegiatan buka puasa bersama.

(*)