"Aku bangga dengan proyek barumu," ujar penggemar berakun @srachoi.
Sejak dirilis sekitar 4 hari lalu, akun YouTube Siwon sudah mengumpulkan 80,2 ribu subscribers.
Sebelum Siwon, beberapa member Super Junior sudah lebih dulu memiliki saluran YouTube pribadi.
Member Super Junior yang telah memiliki akun YouTube pribadi di antaranya Kyuhyun, Leeteuk, Shindong, Ryeowook, Donghae, dan Haechul.
(*)