Find Us On Social Media :

Asisten Pribadinya yang Telah Bekerja Selama 25 Tahun Meninggal Dunia, Aamir Khan Tertunduk Lesu Saat Melayat!

By Mia Della Vita, Kamis, 14 Mei 2020 | 18:15 WIB

Asisten Pribadinya yang Telah Bekerja Selama 25 Tahun Meninggal Dunia, Aamir Khan Tertunduk Lesu Saat Melayat!

Baca Juga: Pernah Peringatkan Aamir Khan untuk Tidak Main Film Bareng Kajol, Shah Rukh Khan Beberkan Kekurangan sang Aktris: Dia Sangat Buruk!

Sebelum meninggalkan pemakaman, Aamir terlihat memeluk beberapa anggota keluarga Amos yang tengah berduka.

Ekspresi sedih terlihat jelas pada raut wajah Aamir ketika berdiri di depan peti mati sang manajer.

Ia tertunduk lesu menatap peti mati Amos yang diletakkan di hadapannya.

Baca Juga: Pernah Terinfeksi Flu Babi 3 Tahun Lalu, Aamir Khan dan Istrinya Berhasil Lolos dari Maut Setelah Diisolasi Seminggu!

Sebelum meninggal, Amos sempat pingsan dan dilarikan ke rumah sakit.

"Dia tidak memiliki penyakit serius, kematiannya mengejutkan."

"Aamir dan Kiran hancur. Aamir telah mengirimi kami pesan dan mengatakan itu adalah kehilangan yang tak tergantikan."

Baca Juga: Rayakan Ulang Tahun Aamir Khan Ke-55, Selebritis India Bagikan Pose Imut sang Aktor hingga Dianggap sebagai Jimat Keberuntungan!

"Kami sangat mati rasa, kami akan merindukannya," ujar Karim Hajee, sahabat Aamir Khan.

Menurut Karim, Amos adalah asisten Aamir Khan yang dikenal sangat sederhana.

"Dia membuat semua orang merasa nyaman dan orang yang luar biasa."

Baca Juga: Transformasi Dratis Aamir Khan Jadi Forrest Gump Ala Bollywood, Gondrong dan Kulit Gosong Seperti Tak Terurus

"Dia memiliki hati yang luar biasa, sangat cerdas, dan pekerja keras," imbuhnya.

(*)