Find Us On Social Media :

Terkuak! Ternyata Ini 5 Penyebab Berjerawat Meski Kamu #dirumahaja, Salah Satunya dari Kebiasaan Malas Membersihkan Wajah

By Devi Agustiana, Jumat, 22 Mei 2020 | 02:30 WIB

Terkuak! Ternyata Ini 5 Penyebab Berjerawat Meski Kamu #Dirumahaja, Salah Satunya Dari Kebiasaan Malas Membersihkan Wajah

Laporan Wartawan Grid.ID, Devi Agustiana

Grid.ID – Sudah hampir tiga bulan pemerintah Indonesia mengimbau untuk #dirumahaja.

Baik siswa yang bersekolah atau pekerja kantoran, sebagian besar memindahkan kegiatannya secara virtual dari rumah.

Hal ini sebagai bentuk physical distancing dalam rangka menekan angka penyebaran Covid-19.

Baca Juga: Ramadhan 2020: Waktu Makan dan Minum Tak Banyak Saat Puasa, Lalu Bagaimana Agar Konsumsi Air Tetap Terjaga?

Nah, bagi wanita, melakukan semua aktivitas #dirumahaja selama masa pandemi corona membuat kita tak lagi pernah mengenakan riasan.

Kita pun berpikir wajah dalam kondisi bersih karena bebas makeup dan debu.

Tapi bukannya mulus bersih, kulit wajah justru berjerawat.

Baca Juga: Bingung dengan New Normal Life? Fase yang Akan Terjadi Sebentar Lagi dan Masih di Tengah Pandemi Corona

Loh, apa sebabnya?

Dilansir Grid.ID dari Kompas.com, ternyata ada lima alasan penyebab kulit berjerawat walaupun kamu di rumah saja.