Find Us On Social Media :

Idul Fitri 2020: Ingin Nikmati Rendang Lezat Tanpa Perlu Sakit Gigi? Yuk Ikuti 5 Tips Mengolah Daging Agar Lebih Empuk Ini!

By Silmi Nur Aziza, Jumat, 22 Mei 2020 | 14:00 WIB

Terungkap Rahasia Bikin Rendang Ala Restoran Padang yang Hitam Pekat dan Bumbunya Meresap! Daging Empuk tapi Tidak Hancur

Garam mengeluarkan kelembapan dari dalam daging, dan membuat daging terasa lebih empuk.

4. Biarkan sampai suhu ruangan

Sebelum memasak daging, ada baiknya kamu membiarkannya berada di suhu ruangan selama kurang lebih 30 menit sebelum dimasak.

Kalau daging dalam bentuk beku, pastikan es di dalamnya sudah sepenuhnya mencair.

Hal ini akan membantu kamu memasak daging agar lebih matang merata.

Baca Juga: Idul Fitri 2020: Ucapan Selamat Hari Raya Idul Fitri 1441 H dalam Bahasa Inggris yang Bikin Kamu Terlihat Keren Saat Update Sosmed!

5. Masak perlahan

Untuk memasak daging, agaknya kamu perlu bersabar.

Jangan terburu-buru saat memasaknya.

Hal ini untuk memastikan bumbu terserap hingga ke dalam dan daging matang merata.

Selain itu, tekstur yang tercipta juga akan lebih lembut.

(*)