Find Us On Social Media :

Geram Banyak Manusia Egois di Tengah Pandemi Corona, Kalina Ocktaranny Beri Pesan Menohok

By Widy Hastuti Chasanah, Sabtu, 23 Mei 2020 | 13:30 WIB

Kalina Ocktaranny geram dengan masyarakat yang mengabaikan virus corona

Baca Juga: Meski Tak Kenal Didi Kempot Secara Pribadi, Kalina Ocktaranny Akui Suka dengan Lagu-Lagu sang Maestro Campursari: Saya Sangat Menyukai Lagunya Sejak Lama..

Saking kesalnya, Kalina sampai menyebut orang-orang itu dengan sebutan manusia egois.

"Untuk kalian manusia-manusia egois di luaran sana.

Terima kasih. berkat kalian yang positive covid hari ini semakin banyak," tulis Kalina dalam keterangan foto.

Baca Juga: Tak Kuasa Menahan Rindu, Kalina Ocktaranny Nekat Posting Foto Tengah Malam Sambil Siapkan Menu Makan untuk Sahur

Ia pun curhat mengenai perjuangannya menahan rindu kepada anak demi mencegah virus corona.

"Hampir 3 bulan saya ketemu anak saya hanya 2x 3x sama tadi.

Itupun hanya lewat jendela mobil. Tinggal selangkah bisa cium dan anak saya, tapi saya memilih untuk jaga jarak," imbuhnya.

Baca Juga: Mantan Istri Deddy Corbuzier, Kalina Ocktaranny Bantu Usaha Kecil dan Rumahan dengan Endorse Gratis, Ini Syaratnya!

Ia mengatakan hal tersebut ia lakukan karena di rumah ibunya sedang sakit.

Ia tak mau tindakannya yang sembrono membuat sang ibu terkena virus corona.

"Kenapa? Saya tau di rumah saya ada ibu saya yang sedang sakit,