Grid.ID- Koruptor itu ada di mana. Tak hanya di Indonesia, namun di Negara lain.
Dan sudah pasti, koruptor akan selalu dicap sebagai seorang penjahat.
Ini karena tindakannya sangat merugikan orang lain.
Apalagi jika yang melakukan tindakan korupsi itu adalah seorang wakil rakyat.
Seperti yang terjadi di China.
Dilansir Daily Star pada Senin (1/10/2019), Zhang Qi, mantan walikota kota Haikou dan dan anggota partai Komunis, ditangkap polisi atas tudurah korupsi.
Ketika polisi melakukan penggerebekkan di rumah, mereka menemukan "gundukan harta".
"Gundukan harta" tersebut terdiri dari 13,5 ton emas batangan dan uang tunai sebanyak 37 miliar dollar AS (Rp525 triliun) di rumahnya.