Find Us On Social Media :

Silaturahmi ke Rumah Orang Tua Saat Lebaran, Venna Melinda Tetap Terapkan Social Distancing

By Corry Wenas Samosir, Senin, 25 Mei 2020 | 17:04 WIB

Silahturahmi ke Rumah Orang Tua Saat Lebaran, Venna Melinda Tetap Terapkan Social Distancing

Tujuan silahturhami tersebut hanya ingin melihat kondisi sang ibu dan membawa pesanan request untuk ibu tercinta.

"Jadi aku kasih makanan juga karena mama ku kan gak keluar-keluar."

Baca Juga: Disinggung Venna Melinda Soal Kedekatannya dengan sang Putra, Febby Rastanty Blak-blakan Akui Suka Berada di Dekat Verrell Bramasta!

"Apa yang di-request jadi aku pesan online kan. Tapi bukan kumpul ya, bukan open house."

"Ini lebih kepada mama kan tinggal sama adekku, ya aku sekalian silahturahmi dan kasih pesen lapis legit sama kastengel. Itu yang aku kasih," jelasnya.

Kendati begitu, Venna Melinda tetap melakukan protokol yang dianjurkan pemerintah dengan menerapkan aturan pembatasan sosial berskala besar (PSBB) dan social distancing.

Baca Juga: Ditalak Cerai Lantaran Perlakukan Suami Seperti Budak, Venna Melinda Mengaku Sempat Dijauhi Anak-Anak: Dunia Hancur!

"Tapi di sana aku tetap melakukan protokol PSBB."

"Enggak ada cipika cipiki apalagi mamaku. Jadi tetap ada standar-standar social distancing," tutupnya.

(*)