Katanya oknum tersebut sudah dipanggil oleh polisi sebanyak dua kali.
Namun kini ia menghilang dan justru kabur dari panggilan.
"Belajar dari kasus ini ya! Berani berbuat, berani tanggung jawab. Kayak gue nih, kagak kabur-kaburan!" ujarnya masih emosi.
Terakhir ada pengacara yang juga masuk dalam daftar musuhnya.
Dikatakannya, pengacara tersebut juga sudah dua kali dipanggil ke Polda.
Lagi-lagi, oknum tersebut hanya diam dan tidak memenuhi panggilan.
Pantas saja Nikita Mirzani langsung emosi.
"Lu jangan kabur ya! Lu dipanggil juga udah dua kali ke Polda! Dateng! Biar gue bisa botakin pala lu itu ya. Gue botakin sendiri gue masukin konten gue!" pungkas Nikita.
Artikel ini telah tayang di GridFame.ID dengan judul, Sempat Komentar di Akun Papa Angkat Syahrini, Kini Nikita Mirzani Teriak-teriak Singgung Nama-nama yang Berurusan Dengan Polisi: 'Itu Iblis Lo Tahu!'
(*)