Find Us On Social Media :

Duduk Santai Pakai Masker Kain Cantik dan Face Shield, Meisya Siregar Tiba-tiba Jadi Tempat Curhat Netizen: Aku Nggak Pernah Pakai karena Bikin Pusing di Kepala..

By Hananda Praditasari, Rabu, 3 Juni 2020 | 13:00 WIB

Duduk Santai Pakai Masker Kain Cantik dan Face Shield, Meisya Siregar Tiba-tiba Jadi Tempat Curhat Netizen: Aku Nggak Pernah Pakai karena Bikin Pusing di Kepala..

Laporan Wartawan Grid.ID, Hananda Praditasari

Grid.ID - Masker menjadi salah satu barang yang banyak dicari di tengah wabah virus corona yang kini merajalela di Indonesia.

Saking dibutuhkannya, masker medis sampai menjadi barang langka yang susah dicari di pasaran.

Kedati demikian semua orang beralih menggunakan masker kain dan face shield.

Baca Juga: Tak Ada Angin Tak Ada Hujan, Bebi Romeo Beberkan Sifat Asli Anak Keduanya hingga Singgung Kebandelan Louisa: Kalau Disuruh Ngeles Mulu Paling Top Deh

Seperti yang tengah dilakukan selebriti Meisya Siregar baru-baru ini.

Istri Bebi Romeo itu membagikan potret dirinya kala memakai masker kain motif sebagai pelindung wajahnya.

Tak hanya itu, Meisya Siregar juga mengenakan face shield yang lagi nge-hits di masa-mas new normal.

Baca Juga: Rayakan Sholat Idul Fitri di Rumah, Meisya Siregar Puji Habis-habisan Sikap Sang Suami: Pengalaman yang Indah, Alhamdulillah!

Menanggapi postingan tersebut, salah satu warganet langsung memberikan komentar.