Find Us On Social Media :

Curhat Kena Imbas Corona, Susi Pudjiastuti Blak-blakkan Alami Masa Tersulit dalam Hidup : Bukan Sulit Lagi, Nihil dan Defisit

By Widy Hastuti Chasanah, Selasa, 16 Juni 2020 | 10:27 WIB

Curhat Kena Imbas Corona, Susi Pudjiastuti Blak-blakkan Alami Masa Tersulit dalam Hidup : Bukan Sulit Lagi, Nihil dan Defisit

Baca Juga: BERITA TERPOPULER: Termakan Omongannya Sendiri, Roy Kiyoshi Ditangkap Polisi karena Narkoba hingga Sosok Duda Keren Mantan Suami Bule Susi Pudjiastuti

"Yang pasti total, Susi Air dua bulan itu nol penerbangannnya.

Sama sekali (tak ada pemasukan), kita ada penerbangan ke Jakarta untuk urusan logistik aja, urusin ini, urusin itu," ujar Susi.

Ia pun mengaku bingung lantaran harus tetap membayar untuk mengurus berbagai hal terkait maskapai penerbangan.

Baca Juga: Murka Lihat Video Viral ABK Indonesia Disuruh Kerja Rodi, Tak Diberi Minum Air Tawar hingga Buang Jasadnya ke Laut, Susi Pudjiastuti: Tenggelamkan, Saya Sudah Teriak Sejak Tahun 2005!

"Tapi sementara belum ada ketetapan pemerintah untuk misalnya kayak, pesawat itu kan ada BKPB (Buku Pemilik Kendaraan Bermotor) yang harus diperpanjang tiap tahun."

"STNK (Surat Tanda Nomor Kendaraan) tidak ada."

"Seperti hari ini ada security clearance untuk 24 orang mesti dibayar 8 juta contohnya."

"Itu tiap 3 bulan, itu semua beban terus jalan," sambungnya.

Baca Juga: Heboh ABK Indonesia Diperlakukan Tak Manusiawi di Kapal China hingga Jenazahnya Dibuang ke Laut, Susi Pudjiastuti Ungkit Kembali Kasus Benjina