Find Us On Social Media :

Dulu Anggap Remeh dengan Sebut ‘Flu Biasa’ hingga Klaim Warganya Kebal Virus Corona, Kini Kasus Covid-19 di Brasil Tembus 1 Juta, ‘Brasil Bisa Lebih Buruk dari AS’

By Mentari DP, Sabtu, 20 Juni 2020 | 18:15 WIB

Pemakaman Nossa Senhora Aparecida di Manaus, di hutan Amazon di Brasil.

Grid.ID- Sebulan yang lalu, Brasil disebut-sebut akan menjadi episentrum baru pandemi virus corona (Covid-19).

Peringatan itu sendiri datang dari Organisasi Kesehatan Dunia (WHO). Dan peringatan itu benar adanya.

Sebab, kini Brasil telah melaporkan lebih dari 1 juta kasus virus corona yang dikonfirmasi dan 48.954 kasus kematian.

Data itu menandai tonggak sejarah yang suram bagi negara Amerika Latin tersebut.

Baca Juga: Indonesia Tegaskan Posisinya dan Tolak Tawaran China Terkait Konflik Laut China Selatan, 'Tak Ada yang Bisa Dinegosiasikan dengan China'

Dilansir dari CNN pada Sabtu (20/6/2020), Kementerian Kesehatan Brasil pada hari Jumat (19/6/2020) melaporkan 54.771 kasus baru.

Ini juga menjadi rekor tertinggi dalam kasus harian dan mengantarkan total kasus virus corona di Brasil tembus menjadi 1.032.913 kasus.

Halaman selanjutnya…