Grid.ID - Saat ini handphone memang menjadi salah satu alat elektronik yang tidak bisa dipisahkan dari keseharian.
Wajar saja jika kita sering mengisi daya ponsel setiap harinya.
Mengisi daya baterai ponsel menjadi salah satu kegiatan yang hampir kita lakukan setiap hari.
Namun tahukah kamu bila ada beberapa kesalahan saat mengisi daya ponsel yang justru membuat baterai menjadi boros.
Melansir dari laman YouTube YtCrash, berikut 10 kesalahan yang sering dilakukan pengguna smartphone, sehingga batrei ponselnya boros.