Find Us On Social Media :

Jarang Orang Tahu! Ini 11 Fakta Menarik Tentang Payudara, Ssst.. Nomor 10 Nggak Disangka!

By Devi Agustiana, Minggu, 12 Juli 2020 | 08:00 WIB

Ilustrasi. Setidaknya, ada 11 fakta tentang payudara yang jarang diketahui orang.

Namun, setelah usia tertentu, payudara berubah menjadi sebagian besar lemak.

  1. Menambah berat badan bisa membuat payudara lebih besar

Jika kamu menurunkan berat badan, kamu mungkin memperhatikan bahwa payudara menyusut.

Tetapi ini tidak sama untuk setiap wanita, karena beberapa wanita memiliki payudara yang lebih padat dengan jaringan lemak yang lebih sedikit.

Faktor-faktor lainnya adalah kehamilan, menyusui, menopause, pil KB, dan bahkan seks dapat menyebabkan payudara membengkak, loh.

Baca Juga: Sang Mama Rela ke Jakarta Demi Beri Dukungan untuk Putrinya yang Gagal Menikahi Bule, Cita Citata: Aku Gak Mau Hanya Gara-gara Orang Lain Terus Sembuh

Payudara kamu juga dapat tumbuh sebanyak ukuran cangkir penuh selama siklus menstruasi.

Namun, beberapa hari setelah menstruasi, kadar hormon turun dan kembali ke semula.

  1. Payudara kendur tidak bisa dihindari

Mengendurnya payudara tidaklah bisa dihindari, kecuali jika kamu menjalani operasi korektif.

Semakin tua, berarti payudara akan melorot seiring waktu.

Penyebab lainnya termasuk gravitasi, merokok, dan tidur.

  1. Saat berolahraga, payudara pun bergerak

Satu penelitian menemukan bahwa ketika kamu berlari, berapapun ukurannya, payudara bisa bergerak ke atas, ke bawah sekitar delapan inci.

Oleh karena itu, penggunaan bra olahraga yang mendukung sangat penting.